

Dengue Hemorrhagic Fever (DHF) adalah penyakit yang disebabkan oleh virus dengue yang termasuk dalam arthropoda-borne virus, genus Flavivirus, famili Flaviviridae, dan ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictus. Tujuan umum dari penelitian ini adalah menggambarkan asuhan keperawatan anak DHF dengan masalah keperawatan hipertermi di RSUD Kota Tanjungpinang. Jenis p…

Hospitalisasi merupakan suatu kondisi krisis yang mengharuskan anak untuk tinggal di rumah sakit dan menjalani terapi serta perawatan sampai anak dapat dipulangkan kembali ke rumah. Salah satu tindakan untuk menurunkan tingkat kecemasan pada anak prasekolah yaitu dengan terapi bermain. Tujuan dari penelitian ini untuk menggambarkan penerapan terapi bermain lego pada anak prasekolah yang…


"Stunting hingga saat ini masih menjadi suatu permasalahan negara terutamadi Indonesia yang perlu di selesaikan. Stunting dapat menimbulkan dampak yangseriusterhadap kualitas sumber daya manusia (SDM) salah satunya yaitu rendahnya derajat kesehatan pada masyarakat. Faktor Risiko stunting yaitu secara langsung dan tidak langsung. Faktor langsung di antaranya asupan makanan dan infeksi, sedangk…

Hospitalisasi sesuatu keadaan yang menimbulkan situasi krisis bagi anak sakit yang dirawat dan mengharuskan anak tersebut berada di rumah sakit menjalani terapi dan pengobatan sehinga menyebabkan ketakutan dan kegelisahan pada anak-anak. Dampak hospitalisasi anak yaitu mudah cemas ditandai perasaan takut. Ketakutan seorang anak merupakan reaksi terhadap alasan ia dirawat di rumah sakit.…

Persalinan Sectio Caesarea merupakan tindakan yang digunakan untuk melahirkan bayı dengan sayatan di bagian abdomen dan dinding uterus. Berdasarkan data yang didapatkan dari Rekam medis RSUD Kota Tanjungpinang pada tahun 2022 ibu yang melakukan persalinan dengan Sectio Caesarea sebanyak 492 orang. Dampak yang muncul pada ibu Post Sectio Caesarea didapatkan kadar hormon oksitosin menja…

Persalinan Sectio Caesarea menimbulkan risiko berbeda dibandingkan persalinan normal. Melahirkan secara SC tidak hanya mengalami perubahan fisik, tetapi juga nyeri akibat operasi. Terapi nonfarmakologi untuk menghilangkan nyeri setelah operasi SC salah satunya terapi mobilisasi dini. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran terapi mobilisasi dini untuk mengurangi nyeri pada ibu post …

Hipertensi termasuk salah satu penyebab utama kematian di dunia. Berdasarkan data dari Riskesdas tahun 2018 hipertensi di Indonesia mengalami peningkatan dari tahun 2018 sampai dengan tahun 2022. Dari data kasus hipertensi yang terus meningkat, pasien hipertensi menurunkan tekanan darah dengan dua cara yaitu farmakologis dan non farmakologis, adapun teknik non farmakologis salah satunya den…
